Unduh Buku Piket KBM

Unduh Format - Buku Piket KBM (Kegitatan Belajar Mengajar) merupakan salah satu Administrasi di Sekolah/ Madrasah yang harus dibuat untuk 1 tahun pelajaran. Apalagi dalam waktu dekat akan dilaksanakan tahun pelajaran baru 2019/2020.

Buku Piket KBM ini adalah Buku Catatan yang digunakan untuk melihat tingkat kehadiran Guru dalam setiap pertemuan didalam kelas sesuai dengan jadwal pelajaran setiap harinya baik untuk Hadir, Izin, Tanpa Keterangan, Sakit dan Alfa.

Jika memang Alfa atau Tanpa Keterangan, maka Sekolah sudah menyiapkan Guru Invaler yang sesuai atau dengan tugas yang diberikan kepada peserta Didik.

Dengan adanya Buku Piket KBM pula, Seorang Kepala sekolah/ Madrasah bisa melihat tingkat kehadiran Guru dalam 1 bulan, 1 semester dan 1 tahun untuk nantinya diadakan evaluasi dalam bentuk teguran, peringatan atau sanksi jika memang sudah keterlaluan.

Unduh Buku Piket KBM
Download Formt Buku Piket KBM



Preview Buku Piket KBM PDF


Silahkan Bagi Rekan Guru yang membutuhkan file yang dibagikan unduhformat.blogspot.com bisa didapatkan melalui link dibawah ini :
Unduh Buku Piket KBM
Baca Juga

Demikianlah Pembahasan Mengenai Unduh Buku Piket KBM Semoga bermaanfaat. Jangan Lupa untuk di Share Kembali

0 Response to "Unduh Buku Piket KBM"

Posting Komentar

Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]